Arti kata bayan menurut KBBI

Nomina

ba.yan1

  • n burung termasuk keluarga kakaktua, membuat sarang di lubang pohon, yang jantan sebagian besar bulunya berwarna hijau terang, sedangkan yang betina berwarna merah campur biru; nuri〔Palaeornis longicauda〕

ba.yan2

  • a nyata; terang