Arti kata berangas menurut KBBI

Nomina

be.ra.ngas1

  • n siput laut yang kecil, biasanya melekat pada benda-benda (kayu dan sebagainya) yang berada di dalam air laut

be.ra.ngas2
bentuk tidak baku: brangas

  • v menghanguskan atau membakar ujung-ujung yang menonjol untuk membersihkan bulu-bulu rambut yang terdapat pada karkas unggas

be.ra.ngas3

  • a ganas; kasar