Arti kata bulus menurut KBBI

Adjektiva

bu.lus1

  1. a gundul sama sekali (tidak berdaun, tidak berbulu, tidak beranting)
  2. a tidak dapat mempunyai anak karena mandul
  3. a tidak memiliki apa-apa lagi; miskin; papa

bu.lus2
bentuk tidak baku: bolos1

  1. a dapat masuk (lulus)
  2. a kena pukul (dalam permainan pencak dsb); tembus

bu.lus3

  • n labi-labi