Arti kata bumper menurut KBBI

Nomina

bum.per
bentuk tidak baku: bemper

  1. n batang besi atau plastik yang melintang pada bagian muka dan belakang mobil (untuk menahan benturan)
  2. n pagar besi pada sisi kapal dan perahu (untuk menahan benturan)
  3. n ki penahan pukulan (serangan, hantaman, dsb); orang yang menjadi sasaran pengganti: kalau masalahnya untuk menghadapi pihak luar, jadikan saya --, biar saya yang diserang