Arti kata cabai menurut KBBI

Nomina

ca.bai

  1. n tanaman perdu yang buahnya berbentuk bulat panjang dengan ujung meruncing, apabila sudah tua berwarna merah kecokelat-cokelatan atau hijau tua, berisi banyak biji yang pedas rasanya; lombok〔Capsicum annuum〕
  2. n buah cabai (biasa dibuat sambal atau campuran sayur)