Arti kata kacak menurut KBBI

Adjektiva

ka.cak1

  1. tampak gagah; cegak
  2. angkuh; pongah

ka.cak2

prakategorial cari: berkacak, mengacak

ka.cak3

  • n Mk (satuan) ukuran besar selingkung ujung ibu jari yang dipertemukan dengan ujung jari yang lain: sayuran se--