Arti kata koordinasi menurut KBBI

Nomina

ko.or.di.na.si
bentuk tidak baku: koordinir

  1. n perihal mengatur suatu organisasi atau kegiatan sehingga peraturan dan tindakan yang akan dilaksanakan tidak saling bertentangan atau simpang siur
  2. n Ling penggabungan satuan gramatikal yang sederajat dengan konjungsi koordinatif
  3. n Sen kemampuan respons anggota tubuh terkait keseluruhan rancangan fisik
  4. n Olr pembatasan sistem untuk mengatur pola gerak supaya mencapai sasaran tertentu