Arti kata luruh menurut KBBI

Verba

lu.ruh1
bentuk tidak baku: ruruh

  • v jatuh atau gugur karena sudah sampai waktunya (tentang buah, daun, rambut, dan sebagainya): daun petai -- sekali setahun

lu.ruh2

  • v undur (surut) dari maksud semula: ia -- dari cita-citanya semula

lu.ruh3

  • n kl daerah; daerah taklukan