Arti kata marginal menurut KBBI

Adjektiva

mar.gi.nal
bentuk tidak baku: marjinal

  1. a berhubungan dengan batas (tepi); tidak terlalu menguntungkan: mereka sama-sama melakukan ekonomi --
  2. a berada di pinggir: dahulu kelompok itu dipandang --, tetapi sejak pemerintah baru sudah tidak lagi