Arti kata militerisme menurut KBBI

Nomina

mi.li.ter.is.me /militérisme/

  • n paham yang berdasarkan kekuatan militer sebagai pendukung kekuasaan; pemerintahan yang dikuasai oleh golongan militer; pemerintah yang mengatur negara secara militer (keras, disiplin, dan sebagainya): -- negara itu telah membawa malapetaka bagi dunia