Arti kata agal menurut KBBI

Nomina

agal1
bentuk tidak baku: agel

  • n serat kulit batang gebang (untuk dibuat tali)

agal2

  • n hewan pelagik yang hidup di perairan tropis dan subtropis, berat mencapai 9 kg, panjang mencapai 160 cm, tersebar di perairan Atlantik Utara sampai Afrika Selatan; penyu belimbing〔Dermochelys coriacea〕