Arti kata akson menurut KBBI

Nomina

ak.son

  1. n Anat tonjolan serat saraf yang dimulai pada sel saraf
  2. n Bio taji sel saraf yang secara normal membawa rangsangan dari badan sel saraf lain
  3. n benang saraf yang berasal dari tubuh sel neuron yang berfungsi untuk menyampaikan aksi potensial dari tubuh sel ke neuron terdekat