Arti kata gas menurut KBBI

Nomina

gas

  1. n zat ringan yang sifatnya seperti udara (dalam suhu biasa tidak menjadi cair)
  2. n uap dari bensin (bensol dan sebagainya)
  3. n Fis tingkat wujud zat yang molekul-molekulnya bergerak bebas sehingga seluruh massa cenderung mengembang dan menempati seluruh volume wadahnya; gas lamban; gas mulia

GAS

  • n sing general adaptation syndrome (reaksi jangka pendek dan panjang tubuh terhadap stres)