Arti kata jeruji menurut KBBI

Nomina

je.ru.ji
bentuk tidak baku: deruji

  • n kayu atau besi yang dipasang berdiri dan berjarak (pada jendela, pintu, dan sebagainya) sehingga terdapat celah-celah; terali; kisi-kisi