Arti kata psikotes menurut KBBI

Nomina

psi.ko.tes /psikotés/

  • n prosedur pemeriksaan yang telah mengalami pembakuan, yang dimaksudkan untuk menyelidiki dan menetapkan sifat-sifat psikis khusus individu; pengujian mental: seleksi kedua ialah wawancara dan -- untuk menjajaki kemampuan belajar