Arti kata ramah menurut KBBI

Adjektiva

ra.mah

  1. a baik hati dan menarik budi bahasanya; manis tutur kata dan sikapnya; suka bergaul dan menyenangkan dalam pergaulan: memang menyenangkan bergaul dengan orang yang --, banyak tawa dan banyak bicara
  2. a aman, menguntungkan, atau tidak merusak terhadap seseorang atau sesuatu: mobil -- lingkungan; industri -- lingkungan
  3. a mudah digunakan atau dioperasikan; mudah dipahami: program itu dirancang -- pengguna