Arti kata retrogresi menurut KBBI

Nomina

ret.ro.gre.si /rétrogrési/

  1. n kemunduran
  2. n pemburukan; penurunan
  3. n Met gerak gelombang atmosfer yang arahnya berlawanan dengan arah aliran dasarnya