Arti kata salai menurut KBBI

Nomina

sa.lai
bentuk tidak baku: sale

  1. n ikan yang dikeringkan di atas api (dipanggang atau diasapi)
  2. n pisang yang dikeringkan dengan panas matahari atau di atas api (dipanggang atau diasapi)