Arti kata tipis menurut KBBI

Adjektiva

ti.pis

  1. a sedikit antara permukaan yang satu dengan yang lain (tentang barang-barang yang pipih): kain --; kertas --; papan --; kulitnya --
  2. a kurang tebal (tentang lapisan, cat, dan sebagainya): lemari itu -- catnya
  3. a kurang padat (tentang awan, udara, dan sebagainya): terlihat bulan di saput awan --
  4. a kurang nyata kelihatan (tentang tulisan tinta dan sebagainya): tulisannya --
  5. a ki sedikit: kami mendapat keuntungan --; harapan sangat --; -- kepercayaannya; persediaan makanan sudah --